Arsip Kategori: S1

Lowongan Pekerjaan Digital Ads Specialist di PT Aset Mitra Abadi

Posisi Pekerjaan

Digital Ads Specialist


Tanggung Jawab

  • Rencanakan, laksanakan, dan optimalkan kampanye iklan di Shopee, TikTok, dan Lazada, memastikan keselarasan dengan tujuan merek.
  • Pantau metrik kunci (CTR, CPC, ROAS) dan berikan wawasan yang dapat ditindaklanjuti untuk perbaikan.
  • Memiliki pengetahuan tentang CPAS Meta.
  • Bekerja sama dengan tim desain untuk membuat dan menyempurnakan konten iklan yang spesifik untuk platform.
  • Melakukan riset untuk menargetkan audiens yang tepat dan menganalisis tren perilaku.
  • Mengalokasikan dan mengelola anggaran iklan secara efisien untuk memaksimalkan ROI.
  • Tetap mengikuti perkembangan platform dan tren e-commerce yang sedang berkembang.


Persyaratan

  • Sarjana dalam bidang Pemasaran, Periklanan, Bisnis, atau bidang terkait.
  • Pengalaman minimal 1 tahun di bidang pemasaran digital atau periklanan e-commerce diutamakan.
  • Pengetahuan tentang Shopee Ads, TikTok Ads Manager, dan Lazada Sponsored Solutions menjadi nilai tambah.
  • Kemampuan analitis yang kuat dengan mindset berbasis data.
  • Pemahaman dasar tentang PPC dan strategi periklanan dalam platform.
  • Kemahiran dalam Excel/Google Sheets dan alat visualisasi data.
  • Kemampuan komunikasi dan organisasi yang baik.
  • Antusias untuk belajar, teliti, dan proaktif dalam menyelesaikan tantangan.
  • Kemampuan bekerja secara mandiri dan sebagai bagian dari tim.
PT Aset Mitra Abadi Lihat semua lowongan kerja

Lokasi Pekerjaan:

Cengkareng Business City Lot 5 No 38, Jl Atang Sanjaya, Benda, Kecamatan Benda Tangerang Banten 15125 Indonesia

Gaji:

IDR
8.000.000 Per bulan

Cara Melamar Pekerjaan:

Metode Pelamaran: website

Informasi Kontak: https://www.linkedin.com/company/pt-aset-mitra-abadi/

Lowongan Pekerjaan Public Relation di CV Berlian Retail

Posisi Pekerjaan

Public Relation

Tanggung Jawab

  • Menyusun konsep public relation yang strategis.
  • Menghandle brand, vendor, dan marketing bidang PR.
  • Memiliki jaringan luas dan menjaga hubungan dengan vendor, media, dan stakeholder terkait.
  • Mebangun image dan/atau identitas organisasi/perusahaan.
  • Mengidentifikasi vendor dan memilih metode terbak untuk reach out.
  • Mengkomunikasikan value brand organisasi/perusahaan terhadap vendor.


Kualifikasi

  • Pendidikan minimal D3/S1 jurusan Komunikasi/Pemasaran/Public Relations/setara.
  • Memiliki pengalaman di posisi yang sama menjadi nilai plus.
  • Mampu mengoperasikan komputer terutama Microsoft Office (Word, Excel, dan Power Point).
  • Memiliki kemampuan komunikasi & negosiasi yang baik.
  • Mampu mengelola hubungan business-to-business (B2B).


Kompetensi

  • Memiliki kemampuan presentasi yang bagus (baik dalam pembuatan slide maupun praktik)
  • Mampu bekerjasama dengan tim untuk mencapai target dan tujuan dari perusahaan.
  • Mampu merancang dan melaksanakan campaign public relation untuk organisasi/perusahaan
  • Lancar berkomunikasi dalam Bahasa Inggris (verbal dan tertulis) menjadi nilai plus.
  • Melakukan pekerjaan secara efektif dan efisien.
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan analisa yang baik.
  • Inisiatif tinggi, teliti, cekatan, bertanggung jawab dalam bekerja.


CV Berlian Retail Lihat semua lowongan kerja

Lokasi Pekerjaan:

Jl. Kecilung No.8 RW.08, Ketabang, Kec. Genteng Surabaya Jawa Timur 60272 Indonesia

Gaji:

IDR
4.500.000 Per bulan

Cara Melamar Pekerjaan:

Metode Pelamaran: email

Informasi Kontak: [email protected]

Lowongan Pekerjaan HR Manager (Food & Beverage Industry) di Mapan Group

Posisi Pekerjaan

HR Manager (Food & Beverage Industry)

Kualifikasi yang Dibutuhkan

  • Pendidikan minimal S1 Psikologi / Hukum / Manajemen SDM (jurusan setara).
  • Pengalaman minimal 6 tahun di bidang HR, dan minimal 3 tahun sebagai HR Manager, di industri F&B, retail, atau hospitality.
  • Memahami dan menguasai seluruh fungsi HR: Rekrutmen, Payroll, OD, GA, IR, Shared Service, dan Learning & Development.
  • Memiliki pemahaman yang kuat terhadap UU Ketenagakerjaan dan BPJS.
  • Terbiasa mengelola karyawan skala besar dan lintas lokasi cabang.
  • Leadership, komunikasi, dan kemampuan problem solving yang sangat baik.
  • Mahir menggunakan tools HRIS, Microsoft Office, dan aplikasi rekrutmen.


Tanggung Jawab Utama

  • Merancang dan mengimplementasikan strategi rekrutmen massal dan seleksi berbasis kompetensi.
  • Memastikan proses payroll dan BPJS berjalan tepat waktu dan akurat.
  • Mengembangkan struktur organisasi, menyusun job description, job grading, dan career path.
  • Membangun dan mengelola sistem evaluasi kinerja berbasis KPI serta program coaching.
  • Mengawasi fungsi General Affair: inventaris, kendaraan operasional, keamanan, perizinan.
  • Menangani hubungan industrial.
  • Menyusun dan mengelola layanan HR berbasis shared service untuk cabang dan unit pendukung.
  • Merancang dan mengembangkan program Learning & Development, onboarding, training rutin, dan training lainnya.
  • Menjadi mitra strategis manajemen dalam pengambilan keputusan berbasis data SDM.


Lokasi Pekerjaan:

Ruko Rungkut Megah Raya, A10, Jl. Raya Kali Rungkut No.5, Kali Rungkut, Rungkut Kota Surabaya Jawa Timur 60293 Indonesia

Gaji:

IDR
25.000.000 Per bulan

Cara Melamar Pekerjaan:

Metode Pelamaran: email

Informasi Kontak: [email protected]

Lowongan Pekerjaan Content Creator – Marketing Support di PT Sinaran Harindo Pratama

Posisi Pekerjaan

Content Creator – Marketing Support

Tanggung Jawab Utama :

  • Membuat konten foto dan video produk furniture untuk media sosial, e-commerce, dan website.
  • Mengelola proses produksi konten, mulai dari ide, naskah, pengambilan gambar, hingga editing.
  • Membuat konten reels, Tiktok, Carousel, serta caption yang engaging.
  • Aktif mencari ide konten dari tren sosial media, gaya interior, dan kebutuhan audiens.
  • Bekerja sama dengan tim design, e-commerce, dan tim sales untuk campaign promosi.
  • Mengatur jadwal dan kalender konten mingguan/bulanan.


Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal D3/S1 di bidang Komunikasi, Desain, Broadcaster, atau sejenisnya.
  • Pengalaman minimal 1 tahun sebagai Content Creator / Social Media Specialist.
  • Mahir membuat dan mengedit konten menggunakan tools seperti Capcut, Canva, VN, Adobe Premiere, dll.
  • Punya taste visual yang bagus, terutama untuk dekorasi, desain rumah, dan gaya hidup.
  • Terbiasa muncul di depan kamera dan percaya diri membuat konten edukatif / promo.
  • Kreatif, inisiatif tinggi dan terbiasa bekerja dengan deadline.


Nilai Tambah jika memiliki :

  • Memiliki portofolio konten bertema interior, rumah, atau lifestyle.
  • Paham basic SEO untuk penulisan caption dan judul konten.
  • Mampu melakukan simple product styling / shooting di showroom.


PT Sinaran Harindo Pratama Lihat semua lowongan kerja

Lokasi Pekerjaan:

Jl. Gondosuli No.18, Ketabang, Kec. Genteng Surabaya Jawa Timur 60272 Indonesia

Gaji:

IDR
5.000.000 Per bulan

Cara Melamar Pekerjaan:

Metode Pelamaran: email

Informasi Kontak: [email protected]

Lowongan Pekerjaan Sales Team Leader Surabaya di Cartrack Technologies Indonesia

Posisi Pekerjaan

Sales Team Leader Surabaya

Cartrack, perusahaan SaaS mobilitas cerdas terkemuka di dunia dengan lebih dari 2.100.000 pelanggan di 23 negara. Kami mencari Sales Team Lead untuk bergabung dengan tim kami. Tim kami kolaboratif, dinamis, dan berkembang pesat, dan semua anggota tim diberi kebebasan untuk mempengaruhi bisnis kami dengan ide-ide yang mendorong inovasi dan efisiensi.


Tanggung Jawab

  • Memotivasi tim untuk mencapai target penjualanMencapai dan melampaui target penjualan
  • Membuat kesepakatan bisnis dari akun pelanggan baru dan yang sudah ada
  • Mengelola negosiasi yang kompleks
  • Membangun hubungan baik dan menjalin hubungan jangka panjang dengan pelanggan
  • Mengidentifikasi prospek, menciptakan peluang, dan menutup kesepakatan
  • Memastikan pelaksanaan permintaan dan persyaratan klien, serta menanggapi masalah layanan dan pertanyaan mereka
  • Koordinasi dengan departemen internal untuk memenuhi persyaratan layanan pelanggan


Kualifikasi

  • 3-5 tahun pengalaman sebagai Pemimpin Tim Penjualan atau Supervisor
  • Pengalaman dalam manajemen tim minimal 10 orang
  • Gelar Sarjana di bidang terkait
  • Pengalaman dan pengetahuan tentang sistem CRM dan panggilan dingin
  • Menguasai bahasa Inggris
Cartrack Technologies Indonesia Lihat semua lowongan kerja

Lokasi Pekerjaan:

Jl. Pemuda No. 60-70 Surabaya Jawa Timur 60271 Indonesia

Gaji:

IDR
15.000.000 Per bulan

Cara Melamar Pekerjaan:

Metode Pelamaran: email

Informasi Kontak: [email protected]

Lowongan Pekerjaan QA External Audit Staff di PT. Aneka Tuna Indonesia

Posisi Pekerjaan

QA External Audit Staff

PT. Aneka Tuna Indonesia merupakan salah satu perusahaan pengolahan tuna terkemuka di Indonesia yang telah menyediakan kualitas tuna terbaik selama puluhan tahun. Berkedudukan di Gempol, Pasuruan, Jawa Timur. Saat ini sedang mencari calon kandidat untuk mengisi posisi sebagai Staf Audit Eksternal QA (Manufaktur Pangan)


Persyaratan Umum

  • Sarjana atau Magister (Teknologi Pangan, Bioteknologi, Mikrobiologi, Kimia, Biologi, Perikanan)
  • Menguasai bahasa Inggris (lisan dan tertulis)
  • Minimal 2 tahun pengalaman di bidang Audit Jaminan Kualitas di industri makanan


Keterampilan

  • Memiliki pengetahuan tentang HACCP, Sistem Manajemen Kualitas (QMS), Proses Kualitas, FSSC, BRC, dan Halal
  • Kemampuan komunikasi yang baik
  • Kemampuan interpersonal yang baik


Kompetensi Perilaku

  • Kerja tim dan kerjasama
  • Pemecah masalah
  • Perencanaan dan organisasi
  • Orientasi strategis
  • Pembentukan hubungan
  • Berorientasi pada pencapaian
  • Pemikiran analitis dan konseptual


Deskripsi Pekerjaan

  • Melaksanakan semua proses dalam Audit Jaminan Kualitas
  • Melakukan pengendalian dokumen audit dan daftar periksa sesuai dengan persyaratan auditor
  • Membuat dan menyiapkan dokumen untuk audit serta mengambil tindakan korektif terkait temuan auditor
  • Menjaga sistem kualitas sesuai dengan HACCP, QMS, Proses Kualitas, FSSC, BRC, dan Halal
PT Aneka Tuna Indonesia Lihat semua lowongan kerja

Lokasi Pekerjaan:

Jl. Gunung Gangsir RT 07/09, Nogosari Pasuruan Jawa Timur 67156 Indonesia

Gaji:

IDR
7.000.000 Per bulan

Cara Melamar Pekerjaan:

Metode Pelamaran: email

Informasi Kontak: [email protected]

Lowongan Pekerjaan Staf Admin Operasional di PT BAC (Bensa Adhi Cipta)

Posisi Pekerjaan

Staf Admin Operasional

Job Description

  • Memiliki pengalaman menangani administrasi dalam proses eksport import.
  • Memahami segala jenis alur yang berkaitan dengan kegiatan eksport import
  • Mampu mengelola Administrasi Dokumen seperti Mencatat, mengarsip, dan memelihara seluruh dokumen operasional dan penjualan (faktur, surat jalan, PO, laporan stok, dll.) secara rapi dan sistematis.
  • Memantau dan Mengelola Stok Membantu dalam pembaruan data stok barang masuk dan keluar, serta melakukan rekonsiliasi data stok secara berkala.
  • Menjadi penghubung utama antara tim penjualan, gudang, dan logistik untuk memastikan kelancaran proses pengiriman barang ke pelanggan.
  • Membuat dan Menyiapkan Laporan Administratif laporan terkait data penjualan, stok, atau operasional.
  • Bertanggung Jawab atas kelancaran proses administrasi kepada Manajemen.


Requirements

  • Memiliki SIM C
  • Pendidikan D3/S1 Semua Jurusan, diutamakan bidang Administrasi Bisnis, Manajemen, Akuntansi, atau bidang terkait.
  • Pengalaman Kerja Minimal 1-2 tahun di posisi administratif, diutamakan di perusahaan distributor, supplier, atau FMCG.
  • Mahir menggunakan Komputer dan Microsoft Office (terutama Excel untuk pengelolaan data) dan terbiasa dengan teknologi.
  • Memiliki keterampilan organisasi dan manajemen waktu yang sangat baik, teliti, dan fokus pada detail.
  • Memiliki kemampuan komunikasi lisan dan tulisan yang baik, serta dapat berinteraksi dengan berbagai pihak secara profesional.
  • Sikap Kerja Proaktif, inisiatif tinggi, jujur, bertanggung jawab, dan mampu bekerja secara mandiri maupun dalam tim.
  • Penempatan Sinar Buduran III, Sidoarjo.
PT BAC (Bensa Adhi Cipta) Lihat semua lowongan kerja

Lokasi Pekerjaan:

Jalan Lingkar Timur No.1, Area Sawah, Siwalanpanji, Kec. Buduran Kabupaten Sidoarjo Jawa Timur 61252 Indonesia

Gaji:

IDR
4.870.511 Per bulan

Cara Melamar Pekerjaan:

Metode Pelamaran: email

Informasi Kontak: [email protected]

Lowongan Pekerjaan Store Leader Restaurant (SBY& SDA) di Mapan Group

Posisi Pekerjaan

Store Leader Restaurant (SBY& SDA)

PERSYARATAN YANG DIBUTUHKAN

  • Pendidikan minimal SMA/SMK/D3/S1, diutamakan dari jurusan Manajemen, Perhotelan, Pariwisata, atau setara.
  • Memiliki pengalaman minimal 2 tahun sebagai Store Manager di industri F&B atau retail sejenis.
  • Bersedia bekerja dalam sistem shift, Sabtu-Minggu, dan hari libur nasional.
  • Menguasai penggunaan sistem POS dan aplikasi manajemen outlet.
  • Memiliki kendaraan pribadi lebih diutamakan.
  • Dapat membuat Profit & Lost ( P&L )


TANGGUNG JAWAB

  • Mengelola Restoran, baik dalam hal kebutuhan operasional maupun kepemimpinan karyawan
  • Mencapai Target Sales Restoran (TARGET ORIENTED)
  • Memastikan pelayanan sesuai dengan Service Excellent
  • Memonitor kegiatan operasional restoran sesuai dengan rencana dan anggaran kerja berdasarkan Balanced Scorecard store dengan tetap memperhatikan aspek manajemen
  • Menyusun rencana anggaran dan kerja store


KOMPETENSI YANG DIBUTUHKAN:

  1. Sales-Oriented
  • Memiliki orientasi kuat terhadap pencapaian target penjualan dan pertumbuhan omzet outlet.
  • Mampu menganalisis data penjualan dan menerapkan strategi peningkatan revenue.
  1. Problem Solving Excellence
  • Mampu mengidentifikasi, menganalisis, dan menyelesaikan berbagai permasalahan operasional, baik internal (tim, SOP, kualitas layanan) maupun eksternal (pelanggan, lingkungan, vendor).
  • Tenang dan solutif dalam menghadapi situasi krisis.
  1. Mental Tangguh & Daya Juang Tinggi
  • Tidak mudah menyerah saat menghadapi tantangan.
  • Konsisten menjaga motivasi pribadi dan tim untuk mencapai target meski dalam tekanan.
  • Memiliki semangat kerja yang tinggi dan komitmen terhadap pencapaian hasil.
  1. Inovatif & Proaktif
  • Memiliki kemampuan untuk menciptakan ide-ide baru dalam meningkatkan efisiensi operasional dan kepuasan pelanggan.
  • Aktif mencari peluang perbaikan dan pertumbuhan outlet.
  1. Kepemimpinan & Pengelolaan Tim
  • Mampu memimpin dan mengelola tim outlet secara efektif.
  • Terbiasa membuat perencanaan kerja, membina tim, serta menciptakan lingkungan kerja yang produktif dan positif.
  1. Customer Service Orientation
  • Memiliki komitmen tinggi terhadap kepuasan pelanggan.
  • Mampu menangani komplain dengan empati dan solusi yang membangun loyalitas.


Lokasi Pekerjaan:

Ruko Rungkut Megah Raya, A10, Jl. Raya Kali Rungkut No.5, Kali Rungkut, Rungkut Kota Surabaya Jawa Timur 60293 Indonesia

Gaji:

IDR
7.500.000 Per bulan

Cara Melamar Pekerjaan:

Metode Pelamaran: email

Informasi Kontak: [email protected]

Lowongan Pekerjaan QC Coal Superintendent di PT SAM Mining

Posisi Pekerjaan

QC Coal Superintendent

Kesempatan

PT SAM Mining, perusahaan pertambangan di Indonesia, sedang mencari seorang QC Coal Superintendent yang berpengalaman untuk bergabung dengan tim kami di Kalimantan Tengah. Sebagai QC Coal Superintendent, Anda akan memainkan peran kunci dalam memastikan kualitas dan kuantitas batubara yang dihasilkan dan dikirim sesuai dengan standar yang ditetapkan oleh perusahaan dan pelanggan.

Tanggung Jawab

  • Memantau dan mengelola proses penambangan, penanganan, dan pengiriman batubara untuk memastikan kualitas produk sesuai dengan spesifikasi
  • Mengembangkan dan mengimplementasikan prosedur pengujian kualitas dan pengendalian kualitas untuk batubara yang ditambang
  • Menganalisis data kualitas batubara dan membuat laporan berkala untuk manajemen
  • Berkoordinasi dengan tim operasional untuk memastikan efisiensi proses produksi dan pengiriman
  • Mengidentifikasi dan mengatasi masalah kualitas batubara serta mengusulkan solusi perbaikan
  • Memastikan kepatuhan terhadap peraturan dan standar industri pertambangan yang berlaku

Persyaratan

  • Gelar sarjana di bidang Teknik Pertambangan, Kimia, atau disiplin ilmu terkait
  • Minimum 5 tahun pengalaman dalam peran pengawasan atau manajemen kualitas di industri pertambangan batubara
  • Pemahaman yang mendalam tentang proses penambangan, penanganan, dan pengiriman batubara
  • Kemampuan teknis yang kuat dalam pengujian dan analisis kualitas batubara
  • Keterampilan kepemimpinan dan manajemen tim yang baik
  • Kemampuan komunikasi yang efektif, baik lisan maupun tertulis
  • Pengetahuan tentang peraturan dan kepatuhan di industri pertambangan

Manfaat

  • Gaji yang kompetitif dan tunjangan yang menarik
  • Paket asuransi kesehatan dan program kesejahteraan karyawan yang komprehensif
  • Kesempatan pengembangan karir dan pelatihan yang berkelanjutan
  • Lingkungan kerja yang dinamis dan kolaboratif
  • Fasilitas kerja yang modern dan nyaman

Lokasi Pekerjaan:

Jl. Warung Buncit Raya No. 99 RT.7/RW.5, Kalibata Kec. Pancoran Kota Jakarta Selatan Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12740 Kota Jakarta Selatan Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12790 Indonesia

Gaji:

IDR
35.000.000 Per bulan

Cara Melamar Pekerjaan:

Metode Pelamaran: email

Informasi Kontak: [email protected]