Posisi Pekerjaan
Field Account Consultant – Penempatan Pontianak
Tugas Utama : Mengingatkan, melakukan observasi, analisa, dan penagihan melalui telepon ataupun dengan kunjungan langsung kepada konsumen yang pembayarannya melebihi tanggal jatuh tempo dengan tetap menjaga hubungan baik dengan konsumen. Kualifikasi : Minimal pendidikan D3/D4/S1 semua jurusan dengan minimal IPK 2.50 Fresh graduate dipersilakan untuk melamar Menyukai pekerjaan di lapangan Memiliki SIM C dan sepeda motor pribadi Berdomisili di area Pontianak dan sekitarnya Bersedia ditempatkan di cabang BCA Finance Pontianak
Lokasi Pekerjaan:
Parit Tokaya, Kec. Pontianak Sel.,
Kota Pontianak,
Kalimantan Barat
78115
Indonesia
Gaji:
Rupiah
3.000.000-4.000.000
Per bulan
Posisi Pekerjaan
Field Account Consultant BCA Finance – Penempatan Pontianak
Tugas Utama : Memasarkan produk serta memperluas pasar atau jaringan BCA Finance Menjalin relasi dan hubungan baik dengan rekanan yang berkaitan dengan BCA Finance Melakukan survey dan analisa data kelayakan konsumen Membantu memenuhi target penjualan dari BCA Finance Persyaratan : Minimal pendidikan D3/D4/S1 semua jurusan dengan minimal IPK 2.50 Fresh graduate dipersilakan untuk melamar Menyukai pekerjaan di lapangan Memiliki SIM C dan sepeda motor pribadi Berdomisili di area Pontianak dan sekitarnya Bersedia ditempatkan di cabang BCA Finance Pontianak
Lokasi Pekerjaan:
Parit Tokaya, Kec. Pontianak Sel.,
Kota Pontianak,
Kalimantan Barat
78115
Indonesia
Gaji:
Rupiah
3.000.000-5.000.000
Per bulan
Cara Melamar Pekerjaan:
Metode Pelamaran: website
Informasi Kontak: https://bcafinance.co.id/karir/lowongan/relationship-officer-pontianak
Posisi Pekerjaan
Danamon Banking Officer (Pontianak)
Kualifikasi:
Lulusan D4 atau S1 semua jurusan dengan IPK minimal 2.75 (skala 4.0). Terbuka bagi Fresh Graduate atau yang telah berpengalaman kerja maksimal 1 tahun . Bersedia menjalani ikatan dinas selama 2,5 tahun . Bersedia ditempatkan di DKI Jakarta, Pulau Jawa dan seluruh wilayah Indonesia. Wajib memiliki kemampuan komunikasi aktif dalam Bahasa Tiociu (Teochew) & Bahasa Khek. Manfaat yang diperoleh:
Mendapat pelatihan ‘Danamon Banking Officer’. Mendapat kesempatan untuk ‘on job training’. Mendapat kesempatan dilatih untuk mampu akuisisi nasabah baru dan membina hubungan yang baik dengan nasabah. Mendapat kesempatan untuk menambah pengetahuan, keterampilan di dunia perbankan. Mendapat gaji pokok tetap yang menarik. Bagi yang berprestasi, mendapat kesempatan berkarir dan berkembang di Bank Danamon.
Lokasi Pekerjaan:
Rukan Graha Arteri Mas Kav. 62-63 Jalan Panjang No. 68 Jakarta Barat 11520,
Jakarta Barat,
DKI Jakarta
10220
Indonesia
Gaji:
Rupiah
4.000.000-4.500.000
Per bulan
Posisi Pekerjaan
Virtual Recruitment Medical Representative
Deskripsi Pekerjaan: Mempresentasikan Produk Oral, Injeksi, Antibiotik, Obat Generik Berlogo (OGB) kepada dokter/relasi Menciptakan permintaan terhadap produk Mencapai target penjualan Membina serta mempertahankan hubungan baik dengan relasi Kualifikasi: Pendidikan minimal D3 semua jurusan (terbuka untuk lulusan baru) Memiliki pengalaman sebagai Medical Representative atau Marketing lebih disukai Memiliki SIM C dan dapat mengusahakan motor sendiri Menyukai pekerjaan di lapangan, enerjik, dan komunikatif Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Kalimantan Barat dan sekitarnya (hanya kandidat terpilih yang akan diundang interview) Pertanyaan dari perusahaan Lamaran kamu akan mencakup pertanyaan-pertanyaan berikut:
Berapa gaji pokok bulanan yang Anda harapkan? Kualifikasi apa yang Anda miliki? Berapa tahun pengalaman Anda sebagai perwakilan medis? Apakah Anda memiliki pengalaman di bidang penjualan? Apakah Anda memiliki SIM Indonesia yang masih berlaku?
Lokasi Pekerjaan:
Jl. Adi Sucipto No.34-35, Bansir Laut, Kec. Pontianak Tenggara
Kota Pontianak
Kalimantan Barat
78243
Indonesia
Gaji:
Rupiah
5000000
Per bulan
Lowongan Kerja Langsung Lamar Via Email & URL